Romo Magnis Suseno: Orang Muda Katolik Harus Menjadi Pemuda Yang Bermutu

diptapapua.com, JAYAPURA– Mantan Rektor Sekolah Tinggi Filsafat (STF) Driyarkara, Prof. Dr. Franz Magnis Suseno, SJ mengatakan, orang muda katolik harus menjadi pemuda yang bermutu bagi gereja dan bangsa.

Hal ini dikatakan, Romo Suseno saat berdiskusi bersama-sama dengan para pemuda Papua dalam diskusi tentang Peran Pemuda di masa Pandemi yang berlangsung melalui aplikasi Zoom secara online, Sabtu (23/5) lalu.

Menurut Suseno orang muda katolik harus tetap belajar sesuatu yang berbeda dan memperdalam diri di dunia pendidikan, sehingga mampu berkontribusi kepada keluarga masyarakat secara luas.

“Dengan demikian kita harapkan orang muda katolik mampu mempunyai wawasan kebangsaan dan wawasan kedaerahan, sehingga bisa membangun bangsa dan daerahnya,” ucapnya.

Suseno berpesan kepada para pemuda Papua agar tidak menyerah dalam perjuangan mereka, tetapi terus berjuang dan tidak menyerah dengan penyakit Covid-19 yang kini melanda dunia, khususnya Indonesia saat ini. (N/F: Maxi).

"Obor Untuk Papua"

Related Articles

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Latest Articles

Perempuan Papua Dalam Cengkraman Kapitalisme

DIPTAPAPUA.com - Obor Untuk Papua - Banyak orang menyuarakan tentang pembebasan perempuan dari cengkraman patriarki, kolonial atau bahkan kapitalisme. Terlepas dari semua itu, sebagian orang...

Perusahaan ‘Gelap’ Masuk di Perbatasan Intan Jaya dan Waropen

DIPTAPAPUA.com - Obor Untuk Papua - Beredar di media sosial, terdapat sebuah perusahaan yang masuk secara 'Ilegal' atau tidak mengantongi izin dan mulai beroperasi di...

Puluhan TNI Siksa Warga Sipil di Puncak Jaya

DIPTAPAPUA.com - Obor Untuk Papua - Pada Kamis lalu (13/03/2025), puluhan aparat Tentara Nasional Indonesia (TNI) menyiksa 5 warga sipil di Kota Baru, Mulia, Puncak...

Menjawab Tantangan Kesehatan di Kabupaten Pegunungan Bintang Dengan 4 Jurus

DIPTAPAPUA.com - Obor Untuk Papua - Latar Belakang Kabupaten Pegunungan Bintang, yang beribu kota di Oksibil, merupakan salah satu daerah terpencil di Provinsi Papua...

Buku Karya Nyamuk Karunggu Ditahan Perpusnas RI

DIPTAPAPUA.con - Obor Untuk Papua -Nyamuk Karunggu melayangkan surat protes kepada Presiden Republik Indonesia, Perpusnas Indonesia, Menkopolhukam dan Menteri Hukum dan HAM di Jakarta...